Sinergitas TNI-Polri Melaksanakan Pengawalan Pawai Wisuda Paud Bunga Bangsa

    Sinergitas TNI-Polri Melaksanakan Pengawalan Pawai Wisuda Paud Bunga Bangsa

    CIREBON - Kekompakan TNI-Polri kembali terlihat saat Personil Polsek Depok Polresta Cirebon, Bhabinkamtibmas Bripka Andi Purwanto, S.H dan Babinsa Sertu Iman Saediman serta Linmas Desa Warujaya melaksanakan pengawalan pawai wisuda Paud Bunga Bangsa Desa Warujaya Kecamatan Depok Kabupaten Cirebon, Senin (19/06/2023).

    “Hari ini Kami Bhabinkamtibmas dan Babinsa guna memberikan rasa aman dan nyaman terhadap anak anak yang hari ini diwisuda kami melaksanakan pengamanan dan pengawalan pada kegiatan pawai wisuda Paund BUnga Bangsa dengan berkeliling di sekitaran desa Warujaya, ” ujar Bripka Andi

    Pengamanan dilaksanakan secara melekat pada objek yang diamankan dan dalam kegiatan tersebut didampingi oleh Kepala Sekolah Paud Bunga Bangsa beserta guru dan Staf.

    “Kegiatan tersebut dimulai sekira pukul 14.30 WIB, selama kegiatan berlangsung situasi terdapat dalam keadaan aman dan kondusif, ” pungkas Pak Babin.

    Di tempat terpisah, Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman, S.IK., M.H melalui Kapolsek Depok Akp Afandi, S.H., M.H mengatakan, “Apabila kerja sama antar TNI dan Polri berjalan dengan baik maka hal tersebut juga akan membawa dampak besar bagi pihak polri dan TNI. Dengan begitu keamanan yang ada di sekitar masyarakat akan terus terjaga di setiap saat nya.”pungkasnya.

    polrestacirebon kapolrestacirebon polri
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Gempol Amankan Karnaval...

    Artikel Berikutnya

    Sinergitas TNI - Polri Hadiri Pelantikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Menteri AHY Ungkap 2 Kasus Mafia Tanah di Jabar dengan Kerugian Negara Rp3,6 Triliun
    Polresta Cirebon Gelar Jumat Curhat di Masjid Al Mu'awanah Sedong

    Ikuti Kami